24 Jul, 2024

Lanjut Tuntut Cabut Omnibuslaw, Mahasiswa Lampung Bergerak akan Aksi Damai Esok Hari

  Dokumentasi Natural. Mahasiswa Lampung Bergerak akan mengadakan Aksi Damai Cabut Omnibuslaw. Rabu (14/10), di Tugu Adipura, Bandarlampung. Berita ini dibenarkan dengan pamflet yang di unggah pada instagram BEM Unila. Pelaksanaannya pada tanggal 14 Oktober 2020, pukul 13.00-17.00 WIB.  Aksi ini mewajibkan massa aksi memakai amamater. “Supaya kita tidak kecolongan lagi mana yang massa aksi […]

1 min read

Ternyata Ini Alasan BEM Unila Keluar dari Aliansi Lampung Memanggil

Dokumentasi Natural.  Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas (BEM-U) Keluarga Besar Mahasiswa (KBM) Universitas Lampung (Unila) memutuskan keluar dari Aliansi Lampung Memanggil. Berita ini dibenarkan pada konsolidasi KBM Unila di room google meeting,  Senin (12/10). Raka Orlanda, Menteri Pergerakan BEM Unila menjelasakan bahwa keputusan ini berdasarkan perintah Presiden mahasiswa (Presma) BEM Unila dengan alasan massa aksi Aliansi Lampung […]

1 min read

Kronologi “Chaos” Aksi Tolak Omnibuslaw

  Dokumentasi Natural Seruan Aksi Tolak Omnibuslaw berujung ricuh. Rabu (07/10), di depan Gedung DPRD Provinsi Lampung. Abdirrohman selaku Koordinator Lapangan (Koorlap) menerangkan adanya massa di luar aliansi yang gabung tanpa konfirmasi sebelumnya. Sehingga Jendral Lapangan, Irfan Fauzi Rahman,  mengadakan konsol dadakan ditengah aksi tersebut. “Ini menyebabkan massa aksi sulit terkontrol. Bahkan tidak mengikuti arahan […]

2 mins read

Kronologi Tertangkapnya Gubernur BEM FMIPA 2020

  Dok. BEM FMIPA Unila. Gubernur Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) tahun 2020 tertangkap aparat kepolisian saat sedang menggalang dana donasi. Kamis (08/10), di depan Gramedia  menuju Tugu Adipura Bandarlampung. Gubernur BEM FMIPA, Ropiudin menjelaskan dirinya bersama Kepala Dinas Isu dan Pergerakan (Kadis Isper), Imam Adi Saputra (Iim) sedang […]

2 mins read

Beberapa Kampus yang Keluar dari Aliansi Lampung Memanggil

Dokumentasi Natural.  Pasca Aksi Tolak Omnibuslaw, beberapa Ketua Lembaga memutuskan keluar dari Aliansi Lampung Memanggil. Keputusan ini di ambil saat konsolidasi bersama Aliansi Lampung Memanggil pada Kamis (08/10). Menteri Pergerakan BEM U KBM Unila, Raka Orlanda, mengatakan  selama 4 tahun ikut aksi di Lampung baru kali ini ricuh.  “Baru pertama kali kericuhan terjadi saat aksi, […]

1 min read

Massa di Luar Aliansi Tak Terkendali, Kericuhan Terjadi

Dokumentasi Natural.  Seruan Aksi Tolak Omnibuslaw berujung ricuh. Rabu (07/10), di depan Gedung DPRD Provinsi Lampung . Abdirrohman selaku Koordinator Lapangan (Koorlap) menerangkan adanya massa di luar aliansi yang gabung tanpa konfirmasi sebelumnya. Sehingga Jendral Lapangan, Irfan Fauzi,  mengadakan konsol dadakan ditengah aksi tersebut. “Ini menyebabkan massa aksi sulit terkontrol. Bahkan tidak mengikuti arahan dari […]

2 mins read

Inilah Koordinator Aksi Tolak Omnibuslaw dan Lembaga yang Masuk Aliansi

  Dokumentasi Natural. Aliansi Lampung Memanggil dalam seruan Aksi Tolak Omnibuslaw. Rabu (07/10), di depan Gedung DPRD Provinsi Lampung. Aliansi ini dipimpin oleh Jenderal Lapangan dari BEM U KBM Unila, Irfan Fauzi yang juga sebagai Presiden Mahasiswa Unila. Koordinator Lapangan dari KM ITERA yaitu Jefri dan DPM KBM Unila yaitu Abdirrohman.  Tim media yaitu SMI […]

1 min read

Pasca Kericuhan, BEM Unila Keluar dari Aliansi Lampung Memanggil

Dokumentasi Natural. Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas (BEM-U) Keluarga Besar Mahasiswa (KBM) Universitas Lampung (Unila) memutuskan keluar dari Aliansi Lampung Memanggil. Berita ini dibenarkan pada konsolidasi KBM Unila di room google meeting,  Senin (12/10). Raka selaku Menteri Pergerakan BEM Unila menjelasakan bahwa keputusan ini berdasarkan perintah Presiden mahasiswa (Presma) BEM Unila dengan alasan massa aksi Aliansi […]

1 min read

Keren!! Mahasiswa Biologi FMIPA Menggagas Pembasmi Nyamuk Alami

Tiga Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Lampung (Unila) lolos seleksi Kemedikbud. Diantaranya Rizka Dwi Damayanti (Biologi 2018), Ahmad Ikhsanudin (Biologi 2016), dan Berliana Damayanti (Biologi 2017). Mereka menggagas ide mengenai  insektisida hayati pembasmi nyamuk Culex penyebab kaki gajah. Nyamuk Culex dikenal luas sebagai vektor pembawa cacing Brugia malayi, Wuchereria brancofi dan […]

2 mins read