24 Jul, 2024

WOW! PKM-PE Mahasiswa FMIPA Biologi Lolos Seleksi Kemendikbud

Doc. Narasumber Tiga mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Lampung (Unila), Siti Inah (Biologi 2018), Rachmat Nugraha Indra (Biologi 2019), dan Indah Sukma Ningsih (Biologi, 2018)  ini patut diacungi jempol. Mereka mampu mengubah biji alpukat yang dianggap masyarakat sebagai limbah menjadi pati resisten yang berperan sebagai prebiotik pencegah penyakit diabetes melitus. Diabetes […]

2 mins read

Kupas Tuntas PKKMB FMIPA

Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Lampung (Unila) tahun 2020/2021. Kamis (24/09), di Ruang Dekanat Lantai 3 FMIPA Unila. Kegiatan yang dilaksanakan pada 24 September ini, bertemakan Bhinneka Tunggal Ika sebagai Landasan Pengembangan Sains dan Teknologi pada […]

1 min read

FMIPA Resmi Membuka PKKMB Fakultas

Program Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru FMIPA Unila Pembukaan  Program Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) Fakultas di  Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Lampung (Unila). Kamis (24/09), di Ruang Dekanat lantai 3 FMIPA Unila. Agenda yang dibuka langsung oleh Dekan FMIPA Unila, Suripto Dwi Yuwono, telah mengusung tema “Bhinneka Tunggal Ika sebagai Landasan […]

1 min read

Mengulik PKKMB Virtual di Era New Normal

PKKMB Universitas Lampung Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Lampung (Unila) tahun 2020/2021. Senin (21/09), di Gedung Serba Guna (GSG) Unila.  Kegiatan yang dilaksanakan pada 21-22 September ini, bertemakan “PKKMB Membentuk Mahasiswa yang Berkarakter di Era Revolusi Industri 4.0 dan Kehidupan Baru Pasca Pandemi Covid-19 (New Normal)”. Pelaksanaan PKKMB ini mengacu berdasarkan Surat […]

2 mins read

Keren! Bisa Nikmati Sensasi Petik Buah Melon di Unila

Panen Perdana dan Grand Opening Kebun Agrowisata Unila Badan Pengelola Usaha (BPU) Universitas Lampung (Unila) bekerja sama dengan Kelompok Tani Berkah Kresna adakan Panen Perdana dan Grand Opening Agrowisata. Acara ini diresmikan oleh Rektor Unila. Rabu (02/09), di kebun Agrowisata Unila, di sebelah parkir terpadu Unila. Kebun ini  terbuka untuk umum terhitung mulai tanggal 02 September-01 […]

1 min read